Kunjungi juga Chanel YouTube kami: Arwis Vlog

Jumat, 07 Desember 2012

Skema Stavol Matsunaga SVC-1000N

Skema yang saya maksudkan adalah skema rangkaian pada pcb nya, bukan skema secara keseluruhan termasuk trafonya. Karena jujur saja, saya belum tahu skema trafonya, karena memeng saya belum pernah menguliti trafo stavol Matsunaga :D


skema rangkaian pada pcb:


skema switch pada trafo:

Untuk diode zenernya saya tidak bisa membaca pada bodinya, karena tulisannya menghadap pcb. Tapi saya sempat ukur tegangan pada kedua kaki diode zener, dan tertera angka 6,15 pada avo meter andalan saya :D
Jadi saya menduga kalo zener yang dipakai adalah dioode zener 6,2V :D

Berikut adalah daftar komponenna :

T1 : S8050
T2 : S8550
T3 : S8050
T4 : S8550

C1 : 25V/330uF
C2 : 25V/470uF
C3 : 35V/33uF
C4 : 35V/33uF
C5 : 10V/4700uF
C6 : 25V/100uF

R1 : 1k5
R2 : 1k5
R3 : 3k
R4 : 1k8
R5 : 39
R6 : 1k8
R7 : 5k6
R8 : 3k
R9 : 300
R10 : 39

D1 - D6 : 1N4007

DZ : 6V2 (perkiraan. Mohon dikoreksi jika salah!)

VR : 1K

RELAY : 9VDC

Mungkin ada yang punya stavol Matsunaga yang komponennya sudah tidak bisa dibaca karena terbakar ?
Semoga postingan skema stavol matsunaga ini bermanfaat.

Fungsi kabel hijau belum saya tahu. Ada yang tahu ?
Ada yang tahu cara kerja stavol Matsunaga ? Sharing dong !

10 komentar:

  1. ass. bos saya punya stavol merek matsunaga 1000N, kemarin setelah tegangan turun drastis, tiba2 kompi saya mati dikarenakan savol jarumnya ngg aktif, tapi lampunya tetap nyala. kira2 apa yang rusak pada stavol saya, mohon penjelasan terimakasih. NB. kmrn udah dibuka hubungan kabel skring ke amperenya tidak tersmbung. apakah di sambung atau dibiarkan saja mohon penjelasan

    BalasHapus
  2. ada skema stavol yang pakai ic gak, stavol punya ku ic tapi gak ad angka nya gmn ya?

    BalasHapus
  3. Jika diamati betul, aku yakin dg skema ini tidak akan bisa jalan normal, stavol akan berputar naik sampai mentok. Silahkan lihatlah gambar yg bisa menjadi referensi di MRHBELECTRONIC.

    BalasHapus
    Balasan
    1. tq dah koreksi, soalna bru blajar meenggambar

      Hapus
  4. boz stavolku merk matsuviva 1000n, r9 hangus.. Brpa ya nilainya? Kira" sma ga dgn skema diatas? Thnks boz..

    BalasHapus
  5. tp stlh ak liatin kyknya skemanya sma prsis dgn stavolku td.. Nilai kmponennya jg sma.. Thks boz udh share..

    BalasHapus
  6. kabel hijau gunanya untuk tegangan referensi pada basis transistor agar servo berputar dan tegangan tetap pada 220 v

    BalasHapus
  7. buat admin.
    pernahkah mengalami seperti punya saya.
    stabilizer 3000. tegangan melebihi 220v yaitu mentok 300v.

    siapa tau tahu solusinya.

    BalasHapus

DILARANG BERKOMENTAR YANG MENJURUS KE PORNOGRAFI DAN JUAL BELI PENIPUAN !!!!!
Terima kasih sudah berkunjung di blog yang sederhana ini.